Pendugaan Parameter Model Produksi Constant Elasticity of Subtitutions (CES) dengan Metode Kuadrat Terkecil Nonlinear

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah memperoleh nilai dugaan dari model produksi Constant Elasticity Subtitutions (CES) secara intrinsik nonlinear. Model produksi CES didefinisikan dengan -. Metode kuadrat terkecil nonlinear digunakan untuk menduga model produksi CES. Persamaan yang diperoleh dengan metode kuadrat terkecil nonlinear tidak dapat diselesaikan secara analitik. Untuk menyelesaikan masalah tersebut digunakan metode iteratif Newton Raphson. Model produksi CES yang diperoleh dari hasil studi dengan menggunakan data adalah – . Simulasi yang dilakukan dengan metode ini menunjukan bias untuk masing-masing parameter adalah =-1.021, = -0.0054, = 0.0675 dan = 0.0955. Hasil tersebut menunjukan metode kuadrat terkecil nonlinear cekup baik untuk menduga parameter pada model produksi CES. 

Download: Fullpaper

Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *